Wednesday, 20 July 2022

Sesal

 

Oleh Suyati

Dengan pembenaran kesibukan aku mengabaikan senyum ceria yang kau berikan pada ceritamu.

Riang gembiranya harimu kau lewatkan dengan teman bermainmu. Maafkan kesibukan telah merenggut telinga pendengaran untuk menyimaknya.


No comments:

Post a Comment

Persiapan Saat Angin Besar Melanda

 Sudah dua hari ini beberapa wilayah di Purbalingga dilanda angin besar. Tidak hanya menerbangkan atap, tetapi juga menumbangkan pepohonan s...