Friday, 17 March 2023

Pemanfaatan Google Form untuk Penilaian

 Pada pekan ini MTs Negeri 1 Purbalingga sedang melaksanakan kegiatan penilaian. Untuk kelas IX merupakan Penilaian Akhir Tahun (PAT) sedangkan bagi kelas 7 dan 8 merupakan kegiatan penilaian tengah semester (PTS) genap bagi kelas 8 dan Sumatif Tengah Semester (STS) bagi siswa kelas 7. Perbedaan istilah ini menjadi MTs Negeri 1 Purbalingga menggunakan istilah PAT bagi kelas 9 dan PHB bagi kelas 7 dan 8.

Sebagai madrasah yang diharapkan menerapkan sistem madrasah digital di wilayah Purbalingga, maka madrasah bersepakat menggunakan mode online untuk pelaksanaan kegiatan penilaian tersebut. 

Adapun yang kita gunakan adalah google form. 

No comments:

Post a Comment

SAAT IKHLAS, DISITULAH KEAJAIBAN ALLAH HADIR

 Kamis, 1 Januari 2026 Ml              12 Rajab 1447 B Sabar, Senyum dan Berdoa Assalamualaikum warahmatullahi wabarokaatuh  Semangat Pagi S...