Tuesday, 12 November 2024

AKGTK Kementerian Agama Tahun 2024 Tahap 2



Selamat dan semoga sukses pelaksanaan Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan (AKGTK) Periode 2 Tahun 2024.


Semoga kegiatan ini berjalan dengan lancar dan memberikan kontribusi yang signifikan bagi pengembangan kompetensi para guru dan tenaga kependidikan madrasah.


Asesmen ini adalah penilaian terhadap kompetensi guru dan tendik madrasah sebagai acuan untuk menyusun kebijakan dalam pengembangan keprofesian berkelanjutan.


Asesmen ini sebagai metode pengukuran yang komprehensif untuk mendiagnosis kelebihan dan kelemahan kemampuan pedagogik dan profesional GTK madrasah.


"Pembinaan dan pengembangan profesi guru dan tendik madrasah yang didasari bukti empirik atas hasil asesmen dapat digunakan untuk pengembangan keprofesian berkelanjutan sesuai dengan keperluan.

Terjadwal tanggal 12-14 November 2024 diselenggarakan AKGTK (Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan) Tahap 2 dilaksanakan. Untuk wilayah kabupaten Purbalingga dilaksanakan di dua tempat yakni: 

MAN Purbalingga 

MTs Negeri 2 Purbalingga 

No comments:

Post a Comment

Parenting Bulan Desember 2024 Musabangga

Kegiatan parenting bulan Desember 2024 dilaksanakan bersamaan dengan pembagian hasil belajar siswa atau rapor.  Kegiatan ini dilaksanakan pa...