Kata sifat atau dalam bahasa Inggris disebut adjectives adalah kata yang berfungsi untuk mendeskripsikan atau memberikan informasi lebih lanjut tentang suatu kata benda. Kata sifat ini bisa digunakan untuk menjelaskan sifat, keadaan, ukuran, warna, bentuk, atau karakteristik lain dari suatu benda atau orang.
Contoh kata sifat dalam bahasa Indonesia:
- Besar, kecil, tinggi, rendah (menjelaskan ukuran)
- Cantik, jelek, pintar, bodoh (menjelaskan sifat)
- Merah, biru, hijau, kuning (menjelaskan warna)
- Bulat, persegi, panjang, pendek (menjelaskan bentuk)
Intinya adalah Adjective atau kata sifat merupakan kata yang digunakan untuk menjelaskan kata benda.
- Alive (hidup) X dead (mati)
- Afraid (takut) X brave (berani)
- Agree (setuju) X disagree (tidak setuju)
- Annoying (menjengkelkan) X enjoying (menyenangkan)
- Big (besar) X small (kecil)
- Best (terbaik) X worst (terburuk)
- Beautiful (cantik/indah) X ugly (jelek)
- Bitter (pahit ) X sweet (manis)
- Beneficial /useful (bermanfaat) X useless (tidak berguna)
- Bored (bosan) X interested (tertarik)
- Huge (sangat besar) X tiny (sangat kecil)
- High (tinggi) X low (rendah)
- Tall (tinggi) X short (pendek)
- Dark (gelap) X bright (terang)
- Happy (bahagia) X sad (sedih)
- Dirty (kotor) X clean (bersih)
- Cheap (murah) X expensive (mahal)
- Before (sebelum) X after (setelah)
- Good (baik) X bad (buruk)
- Chubby (tembem) X skinny (kurus)
- Delicous (lezat) X tasteless (hambar)
- Clever (pandai) X stupid (bodoh)
- Difficult (sulit) X easy (mudah)
- Diligent (rajin) X lazy (malas)
- Hungry (lapar) X full (kenyang)
- Slow (lambat) X fast (cepat)
- Sunny (cerah) X cloudy (mendung)
- Far (jauh) X near (dekat)
- General (umum) X specific (khusus)
- Healthy (sehat) X sick/ill (sakit)
- important (penting) X unimportant (tidak penting)
- Possible (mungkin) X impossible (tidak mungkin)
- Humble (rendah hati) X Arrogant (sombong)
- Quiet (tenang/sepi) X noisy (berisik/ramai)
- Wide (lebar) X narrow (sempit)
- Empty (kosong ) X full (penuh)
- Fair (adil) X Unfair (tidak adil)
- smooth (halus) X rough (kasar)
- Obedient = taat X disobedient (tidak taat)
- Ordinary (biasa) X Superordinary (luar biasa)
- Powerful (berkuasa) X powerless (tidak berdaya)
- Heavy (berat) X light (ringan)
- Awesome = menarik
- Amazing = menakjubkan
- Adorable = lucu, menggemaskan
- Awful = creepy =mengerikan
- busy = sibuk
- Blind = buta
- Broken = rusak
- Calm = tenang
- Cute = imut
- Coward = pengecut
- Crazy = gila
- Dangerous = berbahaya
- Dissapointed = kecewa
- Dusty = berdebu
- Eager =curious = penasaran/ingin tahu
- Enough =cukup
- Envy = iri hati
- Friendly = ramah
- Rotten = busuk
- Sincere = tulus, ikhlas
- Wise = bijaksana
- Victorous = berjaya
- Shy = malu
- Responsible = tanggungjawab
- Partial = pilih kasih
- Stubborn = keras kepala
- Naughty = nakal
- Famous =terkenal
- Flat = datar
- Greedy = serakah
- Immerse = besar sekali
- Jolly/hilarious = riang
- Icy = dingin
- Juicy =berair
- Loyal = setia
- Lame = lumpuh
- Luxurious = mewah
- Jealous = cemburu
- Insidious= tersembunyi
- Itchy =gatal
- Inconclusive = tidak meyakinkan
- Gifted = berbakat
- Sour = asam
- salty = asin
- Spicy = pedas
- Savory = gurih
Colours/ Warna
- Black = hitam
- White = putih
- Blue = biru
- Red = merah
- Green = hijua
- Brown = coklat
- Purple = ungu
- Pink= merah muda
- Grey = abu-abu
- Yellow = kuning
- Orange = oranye
- dark blue = biru tua
- Light blue = biru muda
Forms/Shapes/Bentuk
- round = bulat
- circle = lingkaran
- square =bujur sangkar
- rectangle = persegi panjang
- long= panjang
- cone = kerucut
- triangle = segitiga
- cube = kubus
- trapezoid = trapesium
- parallelogram = jajaran genjang
- tube = tabung