Monday 23 October 2023

List of Anthonym (1)

 Kalau sebelumnya kita sudah membaca daftar perasmaan kata maka pada kesempatan kali ini adalah daftar antonim atau lawan kata. Selamat menyimak

Up (naik) X Down (turun)

Hot (panas) X Cold (dingin)

Fast (cepat) X Slow (lambat)

Good (baik) X Bad (buruk, jahat)

Right (benar) X Wrong (salah)

Happy (bahagia) x Sad (sedih)

Light  (terang) x Dark (gelap)

Start (Mulai) x Stop (berhenti)

Love (sayang) x Hate (benci)

Young (muda) - Old (tua)

Big (besar) x Small (kecil)

Hard (keras) x Soft (lembut)

High (tinggi) x Low (rendah)

Rich (kaya) x Poor (miskin)

Day  (siang) x Night (malam)

Full (penuh) x Empty (kosong)

Clean (bersih) x Dirty (kotor)

Win  (menang) x Lose (kalah)

Beautiful (cantik/indah) x Ugly (jelek/buruk)

Strong (kuat) x Weak (lemah)

Above  (di atas) x Below (di bawah)

Brave (berani) x Cowardly (takut)

Bright (pandai)  x Dull (bodoh)

Construct  (membangun) x Destroy (merusak)

Give (memberi) x Take (mengambil)

Buy (membeli) x Sell (menjual)

Accept (menerima) x Reject (menolak)

Create (mencipatkan) x Destroy (menghancurkan)

Expand x Contract

Joy (kesenangan) x Sorrow (kesedihan)

Full (kenyang) x Hungry (lapar)

Noisy (ribut) x Quiet (tenang)

Empty (kosong ) x Occupied (terisi)

Forward (maju) x Backward (mundur)

Open (buka) x Closed (tutup)

True (benar) x False (salah)

Knowledge ( pengetahuan) x Ignorance (pengabaian)

Borrow (meminjam) x Lend (meminjamkan)

Include x Exclude

Peace (damai) x War (perang)

Positive (positif) x Negative (negatif)

Unity (penyatuan) x Division (pembagian)

Easy (mudah) x Difficult (sulit/sukar)

Fasten(menguatkan) x Unfasten (melonggarkan)

Healthy (sehat ) x Unhealthy (sakit)

Ancient (Kuno) x Modern (modern)

Arrange (menyusun) x Disarrange (mengurai)

Arrive (datang) x Depart (berangkat)

Awaken (bangun) x Sleep (tidur)

Begin (mulai) x End (berakhir)

Dangerous (bahaya) x Safe (aman)

Gentle (lembut) x Harsh (kasar)

Attractive (menarik) x Repulsive (membosankan)

Increase  (meningkat) x Decrease (menurun)

Majority (mayoritas) x Minority (minoritas)

Start  (mulai) x Finish (selesai)

Success (keberhasilan) x Failure (kegagalan)

Wise (bijaksana) x Foolish (ceroboh)

Pleasure (kesenangan) x Pain (kesakitan)

Heaven (surga) x Hell (neraka)


No comments:

Post a Comment

Bahagia itu Sederhana : Turunkan Ekspektasi

Merasakan kenikmatan dan kebahagiaan tidaklah selalu harus mewah. Demikian juga ketika liburan. Saya mengeluhkan tidak dapat menikmati karen...